PLETOKAN!



Hasil gambar untuk gambar permainan PLETOKAN

 















   Pletokan adalah sebuah nama senjata mainan yang terbuat dari bambu, dan pelurunya terbuat dari kertas yang dibasahkan, atau biji jambu atau kembang. Permainan ini merupakan permainan khas masyarakat Betawi. Pada masyarakat Sunda, mereka menyebut pletokan dengan bebeletokan, sedangkan di Probolinggo dan Madura , mereka
menyebutnya dengan tor cetoran. Permainan ini, biasanya dimainkan oleh anak laki-laki berumuran 6-13 tahun. Mereka yang memainkan permainan ini, seolah-olah sedang menjadi orang yang berada dalam pertempuran, dan terkadang, mereka memainkan permainan ini untuk menirukan adegan film. Dengan peluru yang terbuat dari benda yang tidak berbahaya, membuat permainan ini sangat aman dan bahkan dapat dikatakan gratis, karena terbuat dari bambu.


BAHAN-BAHAN :

  • Bambu tua dan kuat, panjang 30-40 cm dengan diameter 1-1.5 cm.
  • Kertas yang dibasahkan, atau biji jambu, atau kembang, atau biji-bijian kecil

     Setelah senjata telah dibuat dan tim telah terbentuk, maka permainan siap untuk dimulai.Tetapi, kita harus mengetahui bagaimana cara menembak dengan pletokan. Peluru dimasukan dengan batang penolak (penyodok) sampai ke ujung laras. Peluru kedua dimasukkan dan ditolak dengan batang penolak (penyodok).Peluru kedua ini mempunyai fungsi ganda. Fungsi pertama sebagai klep pompa untuk menekan peluru pertama yang akan ditembakkan. Fungsi kedua menjadi peluru yang disiapkan untuk ditembakkan berikutnya. Tembakan ini akan menimbulkan bunyi "pletok" dan peluru terlontar ± 5 meter dan relatif lurus.

Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

About

Total Tayangan Halaman

clock

cursor

Finn - Adventure Time Link Select

SOUND

Popular Posts

Cari Blog Ini

Blog Archive

Diberdayakan oleh Blogger.

Blogger templates

BAKIAK

Bakiak panjang atau yang sering di sebut terompa galuak di Sumatra Barat adalah terompah deret dari papan berkaret yang panjang. Sepasang ba...

SOUND

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Sample Text

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.